Ayat-Ayat Setan (Salman Rushdie)
Judul: Ayat-Ayat Setan
Penulis: Salman Rushdie
Penerbit: Opini Utama, 1997
Isi: 507 halaman (3 MB)
Bahasa: Indonesia
Format: Ebook PDF
Banyak penulis dunia tak menyadari bagimana pengaruh bukunya setelah dipersembahkan kepada masyarakat. Ada yang acuh tak acuh dan ingin membakar karyanya sendiri, macam Franz
Kafka, yang justru setelah dipublikasikan, dianggap sebagai karya akbar, dan ada pula yang secara fantastis mengharap agar karyanya dapat menerobos masyarakat dunia tapi akhirnya tak lebih dari memenuhi rak bukunya sendiri.
Salman Rushdie, penulis Inggris kelahiran India yang mendadak ternama di seluruh dunia karena sebagian isi novelnya dianggap menghina Islam, pasti tak pernah berkhayal bukunya akan mampu menggegerkan dunia dan mengakibatkan perang diplomasi. Meskipun daya khayalnya luar biasa dan hampir tak terbatas, ternyata ia tak mampu berimajinasi tentang apa
yang akan terjadi dengan sebagian masyarakat Islam di dunia.
Salman Rushdie, bukan yang pertama. Dan nampaknya juga bukan yang terakhir. Lintas komunikasi yang menyatukan bumi berarti juga demokratisasi informasi. Suatu kondisi yang
memungkinkan seseorang menyeruak dari cakrawala budaya tradisionalnya dan mengeksperesikan diri dalam iklim kebebasan. Tapi bersama dengan itu ia mesti menanggung resiko kebebasannya. Dalam ribut-ribut kemarahan pada Salman Rushdie mungkin tak sampai satu persen yang sudah membaca The Satanic Verses, dan di antara yang sudah membaca entah seberapa persen saja benar-benar bisa memahami.
Perintah Khomeini mungkin memberi kesan orang Islam fanatik namun justru Abu al Walid Muhammad bin Ahmad bin Muhammad bin Rushd dikenal dunia barat sebagai Averroes menyarankan
agar novel ini disebarkan ke dalam berbagai bahasa dunia agar umat Islam mengetahui isi novel ini secara jelas.
Penulis: Salman Rushdie
Penerbit: Opini Utama, 1997
Isi: 507 halaman (3 MB)
Bahasa: Indonesia
Format: Ebook PDF
Banyak penulis dunia tak menyadari bagimana pengaruh bukunya setelah dipersembahkan kepada masyarakat. Ada yang acuh tak acuh dan ingin membakar karyanya sendiri, macam Franz
Kafka, yang justru setelah dipublikasikan, dianggap sebagai karya akbar, dan ada pula yang secara fantastis mengharap agar karyanya dapat menerobos masyarakat dunia tapi akhirnya tak lebih dari memenuhi rak bukunya sendiri.
Salman Rushdie, penulis Inggris kelahiran India yang mendadak ternama di seluruh dunia karena sebagian isi novelnya dianggap menghina Islam, pasti tak pernah berkhayal bukunya akan mampu menggegerkan dunia dan mengakibatkan perang diplomasi. Meskipun daya khayalnya luar biasa dan hampir tak terbatas, ternyata ia tak mampu berimajinasi tentang apa
yang akan terjadi dengan sebagian masyarakat Islam di dunia.
Salman Rushdie, bukan yang pertama. Dan nampaknya juga bukan yang terakhir. Lintas komunikasi yang menyatukan bumi berarti juga demokratisasi informasi. Suatu kondisi yang
memungkinkan seseorang menyeruak dari cakrawala budaya tradisionalnya dan mengeksperesikan diri dalam iklim kebebasan. Tapi bersama dengan itu ia mesti menanggung resiko kebebasannya. Dalam ribut-ribut kemarahan pada Salman Rushdie mungkin tak sampai satu persen yang sudah membaca The Satanic Verses, dan di antara yang sudah membaca entah seberapa persen saja benar-benar bisa memahami.
Perintah Khomeini mungkin memberi kesan orang Islam fanatik namun justru Abu al Walid Muhammad bin Ahmad bin Muhammad bin Rushd dikenal dunia barat sebagai Averroes menyarankan
agar novel ini disebarkan ke dalam berbagai bahasa dunia agar umat Islam mengetahui isi novel ini secara jelas.